Kamis, 27 Februari 2020

::: Subhanallah... Masjid Unik di Jerman Seperti Planetarium :::

Ini adalah Masjid Cologne Central ?(Cologne Central Mosque) yang terletak di Venloer Str. 160, Köln, Jerman.

Subhanallah, desainnya futuristik seperti planetarium... buat neropong bintang.

Masjid ini dibangun oleh The Turkish-Islamic Union for Religious Affairs (DITIB) dengan arsitek Paul Böhm.

The mosque is flanked by two delicate-looking 55-meter-tall minarets. In addition to the prayer rooms, the community centre will encompass a library, administrative offices and rooms for training courses and seminars.








Masjid ini memiliki dua menara dengan tinggi 55 meter. Selain ruangan sholat, masjid juga dilengkapi community centre, perpustakaan, aula untuk seminar dan kursus-kursus.



Sumber:
http://www.cologne-tourism.com/attractions-culture/central-mosque.html
https://en.wikipedia.org/wiki/Cologne_Central_Mosque
https://www.facebook.com/moslem.channel/posts/10154017951560680



Tidak ada komentar:

Posting Komentar